Melalui fitur galang dana berbasis pemberdayaan sosial, Seedeka.com berupaya hadirkan program-program yang memberikan “sustainable solution" untuk pemerataan bantuan bagi panti asuhan di Indonesia.
Demi menjaga amanah yang diberikan, baik dari pengurus, relawan, donatur dan mitra rekanan, Seedeka.com mengharuskan adanya konfirmasi dalam setiap transaksi bantuan. Untuk itu bagi para donatur via transfer bank bisa mengisi formulir dibawah ini.
Untuk ketentuan donasi lebih lengkap, silahkan Sahabat bisa baca dengan klik disini.
Ingin tahu informasi lainnya? silahkan cek dulu dalam artikel dibawah ini.